FAJAR HEALTH – Berapa dari Anda mungkin akan meteskan air mata kala memotong bawang atau menumpahkan air saat merebus sesuatu.
Well, beberapa tips meng-hack urusan dapur di bawah ini mungkin akan membuat hidup Anda jauh lebih mudah:
1. Tips memoting bawang bombai tanpa air mata
Untuk mencegah iritasi mata Anda saat memotong bawang bombai, simpan bawah bonmbai 10 menit di dalam freezer. Coba sajja
2. Mencegah air rebusan yang tumpah
Untuk mencegah air tumpah dari wadah yang sedang di masak adalah cukup dengan meletakan sendok kayu di atas panci, maka air rebusan tidak akan pernah melewati wadahnya.
3. Membuat sayuran jadi terasa lebih garing
Untuk membuat sayuran yang terasa garing setelah dimasak, masukan sayuran Anda ke dalam air dingin dan tambahkan setengah potong kentang ke dalamnya.
4. Mencegah garam mengeras
Untuk mencegah garam membeku di dalam salt shaker, masukan beberapa butir beras ke dalamnya.
5. Merebus telus secara sempurna
Rebus beberapa butir telur dan taburkan sedikit baking soda atau perasan lemon ke dalamnya.
6. Menjaga keju agar fresh lebih lama
Simpan keju Anda dalam balutan kertas.
7. Mengatasi masakan yang keasinan
Jika masakan Anda terlalu asin jangan khawatir,. Masukan beberap potong kentang ke dalamnya dan biarkan beberapa saat. Kentang dapat menyerap garam berlebih dan menyelamatkan masakan Anda.
(ruf/fajar)