7. Menurunkan berat badanMeski rasanya manis, namun buah ini justru tinggi akan serat dan rendah akan kalori. Sudah bisa Anda tebak bukan, serat akan membuat Anda merasa mudah kenyang dan kalori yang rendah tidak akan memberikan dampak berarti pada berat badan Anda.(ruf/fajar)
Komentar